GAMBANG KROMONG

assalamualaikum...

sekarang saya ingin membahas tentang kesenian daerah di indonesia yaitu seni musik gambang kromong yang berasal dari budaya betawi.
yang saya ketahui tentang gambang kromong adalah 

       gambang kromong berasal dari 2 alat  musik asal betawi yaitu gambang dan kromong dan di padukan dengan alat musiklainya sperti, gendang,gong,dan kecrek. alat musik gambang kromong sudah ada sejak abad ke 18, kemudian gambang kromong tersebut di padukan dengan alat musik yang berasal dari tionghoa yaitu bernama , kongahyan, tehyan, sukong dan ciotau. gambang kromong biasa dimainkan untuk lagu lagu betawi, tetapi seiring berkembang nya zaman di era sekarang sudah di kombinasikan dengan alat musik barat seperti gitar,bass,drum,keyboard,saxophone dll. jadi sekarang bisa juga mengiringi musik musik zaman sekarang.
 berikut gambar alat alat musik gambang kromong


1. gambang






2.kromong


3.gong


4.kecrek


5.gendang


6.tehyan



to be continued.... :):):):)


Komentar

Postingan populer dari blog ini

PUISI SINGKAT

PERLENGKAPAN KIPPER FUTSAL